SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
P11_Validasi 2
Apakah Produk Anda Merupakan Produk yang Tepat bagi Konsumen?
Find your MVP (Minimum Viabel Product)
Minimum
Viabel
Product
• Minimum viable product adalah
sebuah istilah untuk standar minimum
dari kelayakan produk atau inovasi.
MVP hanya memiliki fitur-fitur
penting utama yang memenuhi
kebutuhan dasar dari target pasar
yang dituju, namun tetap memiliki nilai
guna yang tinggi.
• Untuk mencapai hal ini, perlu
diadakan analisis menyeluruh. Baik
terhadap pasar, maupun kompetitor.
Analisa
Pasar
• Market analysis atau analisis pasar adalah proses mengidentifikasi
dan penilaian secara kuantitatif dan kualitatif dalam menentukan
seberapa cocok pasar tertentu untuk industri Anda. Baik itu untuk
mengevaluasi perkembangan pasar Anda saat ini tentang seberapa
bagus daya saing bisnisnya atau melihat pasar baru.
• Semua rencana bisnis harus memuat analisis pasar yang
mengidentifikasi target pasar dan menyediakan informasi tentang
kompetitor.
• Dalam sebuah startup, kita dapat menggunakan pendekatan TAM-
SAM-SOM untuk mengidentifikasi targetnya.
Menentukan Ukuran Pasar
TAM (Total Available Market)
SAM (Servicable Available Market)
SOM (Servicable Obtainable Market)
• Keseluruhan jumlah konsumen, dengan
mengabaikan kompetisi yang ada.
• Berfokus pada jumlah konsumen yang
menggunakan teknologi Anda atau yang serupa.
• Ukuran pasar realistis, dengan memperhatikan
kompetisi, lokasi, negara, trend, dan lain-lain.
Identifikasi tren pasar
Manfaatkan media
sosial
Media sosial adalah alat yang ampuh. Untuk
melihat banyak hak baru, mengidentifikasi
tren pasar, dan memantau kompetitor, media
sosial mungkin saja punya power yang lebih
dari perkiraan.
Memanfaatkan
analitik digital
Analitik digital dapat membantu Anda
menemukan tren yang semakin dicari oleh
konsumen online.
Pengamatan
pesaing
Pengamatan terhadap pesaing Anda sering
dapat memberi Anda gambaran yang baik
tentang posisi pasar dan memahami
bagaimana Anda harus menentukan langkah
untuk menemukan keunikan Anda.
Listen to your
customers
Survei kuantitatif pada pelanggan Anda
memang dapat memberikan wawasan
berharga tentang kemungkinan perubahan
dalam perilaku dan kebutuhan mereka.
Analisis
Kompetitor
• Identifikasi pangsa pasar kompetitor dan bahas kekuatan dan
kelemahan mereka. Jelaskan juga bagaimana Anda akan
memanfaatkan kelemahan mereka itu. Biasanya, Anda bisa
menawarkan jasa yang tidak disediakan kompetitor, tetapi mungkin
juga perlu menyediakan pengalaman yang berbeda.
• Jangan bersaing pada harga, keunikan bisa dilihat dalam berbagai
sudut pandang yang akan membuat juri yakin “you are the one”
• Analisis ini dapat dilakukan menggunakan SWOT Analysis
Matriks SWOT
Analysis
Gambar 1. Menunjukkan berbagi kemungkinan posisi suatu
perusahaan dan tipe strategi yang sesuai. Dengan mengetahui
posisi perusahaan pada kuadran yang tepat maka perusahaan
dapat mengambil keputusan dengan lebih tepat, yaitu:
1. Jika posisi perusahaan berada pada kuadran I maka
menandakan bahwa situasi ini sangat menguntungkan,
perusahaan tersebut memiliki peluang dan kekuatan
sehingga dapat memanfaatkan peluang yang ada. Strategi
yang harus diterapkan untuk perusahaan yang berada pada
posisi ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang
agresif.
2. Perusahaan yang berada pada kuadran II berarti perusahaan
menghadapi berbagai ancaman, perusahaan masih memiliki
kekuatan internal. Strategi yang harus dilakukan adalah
menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang jangka
Panjang dengan cara strategi diversifikasi.
3. Perusahaan yang berada pada kuadran III menunjukkan
bahwa perusahaan mempunyai peluang yang sangat besar,
tetapi dilain pihak perusahaan memiliki kelemahan internal.
Fokus yang harus diambil oleh perusahaan adalah
meminimalkan masalah-masalah internal perusahaan
sehingga dapat merebut peluang pasar yang lebih baik.
4. Posisi perusahaan pada kuadran IV menunjukkan bahwa
perusahaan menghadapi situasi yang sangat tidak
menguntungkan, dimana selain perusahaan menghadapi
berbagai ancaman juga menghadapai kelemahan internal.
Menyusun MVP
Contoh MVP
Kebutuhan customer:
Ingin duduk dengan santai, nyaman, dan menghilangkan
penat
MVP1 MVP2 MVP3 Product
Tugas 2
Lanjutkan validasi Anda dengan
melakukan analisis pasar dan
kompetitor.
Setelah tervalidasi, buatlah desain awal
produk Anda sesuai hasil validasi yang
telah Anda dapatkan.

More Related Content

Similar to xcyrkriw

Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...
Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...
Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...sitiwaliha
 
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptxSTRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptxmulyadiwork
 
Kelinci
KelinciKelinci
Kelincifita23
 
Value proposition
Value propositionValue proposition
Value propositionzafran0710
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...Annisa Nurlestari
 
Strategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranStrategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranRicky A Peaceful
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARANMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARANPRISKILLAANASTASYA2
 
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...Nurrul Tiara Dinni
 
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)Reefkye Noer
 
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...Tri Sutopo
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskilldevia8
 
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...maya indrawati
 

Similar to xcyrkriw (20)

Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...
Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...
Sm.siti waliha.hapzi ali.analisis business level strategy.universitas mercubu...
 
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptxSTRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
STRATEGI LEVEL BISNIS, KORPORAT, FUNGSIONAL.pptx
 
Makalah teknik dalam berwirausaha
Makalah teknik dalam berwirausahaMakalah teknik dalam berwirausaha
Makalah teknik dalam berwirausaha
 
Kelinci
KelinciKelinci
Kelinci
 
Strategi bersaing
Strategi bersaingStrategi bersaing
Strategi bersaing
 
BUSINESS LEVEL STRATEGY
BUSINESS LEVEL STRATEGYBUSINESS LEVEL STRATEGY
BUSINESS LEVEL STRATEGY
 
Value proposition
Value propositionValue proposition
Value proposition
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, business unit level strategy, universitas m...
 
Kelompok 2 manajemen biaya
Kelompok 2 manajemen biayaKelompok 2 manajemen biaya
Kelompok 2 manajemen biaya
 
Pertemuan 5 menyusun tujuan dan strategi pemasaran
Pertemuan 5 menyusun tujuan dan strategi pemasaranPertemuan 5 menyusun tujuan dan strategi pemasaran
Pertemuan 5 menyusun tujuan dan strategi pemasaran
 
Strategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana PemasaranStrategi dan Rencana Pemasaran
Strategi dan Rencana Pemasaran
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARANMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN RENCANA PEMASARAN
 
Tugas manajemen pemasaran 1
Tugas manajemen pemasaran 1Tugas manajemen pemasaran 1
Tugas manajemen pemasaran 1
 
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...
Ix, sm, nurrul tiara dinni, hapzi ali, canvas business model, diversivication...
 
Strategi pemasaran
Strategi pemasaranStrategi pemasaran
Strategi pemasaran
 
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)
Bab 2 mengembangkan strategi (klmp 2)
 
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
12, Wira Usaha, Tri Sutopo, Hapzi Ali, MSDM, Manajemen Pemasaran, Universitas...
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Tugas softskill
Tugas softskillTugas softskill
Tugas softskill
 
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...
Sm,maya dwi indrawati, prof. dr. hapzi ali, cma,busines unit level strategi, ...
 

Recently uploaded

Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxWahyudinHioda
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxArdianAlaziz
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDAprihatiningrum Hidayati
 

Recently uploaded (14)

Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
 

xcyrkriw

  • 1. P11_Validasi 2 Apakah Produk Anda Merupakan Produk yang Tepat bagi Konsumen? Find your MVP (Minimum Viabel Product)
  • 2. Minimum Viabel Product • Minimum viable product adalah sebuah istilah untuk standar minimum dari kelayakan produk atau inovasi. MVP hanya memiliki fitur-fitur penting utama yang memenuhi kebutuhan dasar dari target pasar yang dituju, namun tetap memiliki nilai guna yang tinggi. • Untuk mencapai hal ini, perlu diadakan analisis menyeluruh. Baik terhadap pasar, maupun kompetitor.
  • 3. Analisa Pasar • Market analysis atau analisis pasar adalah proses mengidentifikasi dan penilaian secara kuantitatif dan kualitatif dalam menentukan seberapa cocok pasar tertentu untuk industri Anda. Baik itu untuk mengevaluasi perkembangan pasar Anda saat ini tentang seberapa bagus daya saing bisnisnya atau melihat pasar baru. • Semua rencana bisnis harus memuat analisis pasar yang mengidentifikasi target pasar dan menyediakan informasi tentang kompetitor. • Dalam sebuah startup, kita dapat menggunakan pendekatan TAM- SAM-SOM untuk mengidentifikasi targetnya.
  • 4. Menentukan Ukuran Pasar TAM (Total Available Market) SAM (Servicable Available Market) SOM (Servicable Obtainable Market) • Keseluruhan jumlah konsumen, dengan mengabaikan kompetisi yang ada. • Berfokus pada jumlah konsumen yang menggunakan teknologi Anda atau yang serupa. • Ukuran pasar realistis, dengan memperhatikan kompetisi, lokasi, negara, trend, dan lain-lain.
  • 5. Identifikasi tren pasar Manfaatkan media sosial Media sosial adalah alat yang ampuh. Untuk melihat banyak hak baru, mengidentifikasi tren pasar, dan memantau kompetitor, media sosial mungkin saja punya power yang lebih dari perkiraan. Memanfaatkan analitik digital Analitik digital dapat membantu Anda menemukan tren yang semakin dicari oleh konsumen online. Pengamatan pesaing Pengamatan terhadap pesaing Anda sering dapat memberi Anda gambaran yang baik tentang posisi pasar dan memahami bagaimana Anda harus menentukan langkah untuk menemukan keunikan Anda. Listen to your customers Survei kuantitatif pada pelanggan Anda memang dapat memberikan wawasan berharga tentang kemungkinan perubahan dalam perilaku dan kebutuhan mereka.
  • 6. Analisis Kompetitor • Identifikasi pangsa pasar kompetitor dan bahas kekuatan dan kelemahan mereka. Jelaskan juga bagaimana Anda akan memanfaatkan kelemahan mereka itu. Biasanya, Anda bisa menawarkan jasa yang tidak disediakan kompetitor, tetapi mungkin juga perlu menyediakan pengalaman yang berbeda. • Jangan bersaing pada harga, keunikan bisa dilihat dalam berbagai sudut pandang yang akan membuat juri yakin “you are the one” • Analisis ini dapat dilakukan menggunakan SWOT Analysis
  • 7. Matriks SWOT Analysis Gambar 1. Menunjukkan berbagi kemungkinan posisi suatu perusahaan dan tipe strategi yang sesuai. Dengan mengetahui posisi perusahaan pada kuadran yang tepat maka perusahaan dapat mengambil keputusan dengan lebih tepat, yaitu: 1. Jika posisi perusahaan berada pada kuadran I maka menandakan bahwa situasi ini sangat menguntungkan, perusahaan tersebut memiliki peluang dan kekuatan sehingga dapat memanfaatkan peluang yang ada. Strategi yang harus diterapkan untuk perusahaan yang berada pada posisi ini adalah mendukung kebijakan pertumbuhan yang agresif. 2. Perusahaan yang berada pada kuadran II berarti perusahaan menghadapi berbagai ancaman, perusahaan masih memiliki kekuatan internal. Strategi yang harus dilakukan adalah menggunakan kekuatan untuk memanfaatkan peluang jangka Panjang dengan cara strategi diversifikasi. 3. Perusahaan yang berada pada kuadran III menunjukkan bahwa perusahaan mempunyai peluang yang sangat besar, tetapi dilain pihak perusahaan memiliki kelemahan internal. Fokus yang harus diambil oleh perusahaan adalah meminimalkan masalah-masalah internal perusahaan sehingga dapat merebut peluang pasar yang lebih baik. 4. Posisi perusahaan pada kuadran IV menunjukkan bahwa perusahaan menghadapi situasi yang sangat tidak menguntungkan, dimana selain perusahaan menghadapi berbagai ancaman juga menghadapai kelemahan internal.
  • 10. Kebutuhan customer: Ingin duduk dengan santai, nyaman, dan menghilangkan penat MVP1 MVP2 MVP3 Product
  • 11. Tugas 2 Lanjutkan validasi Anda dengan melakukan analisis pasar dan kompetitor. Setelah tervalidasi, buatlah desain awal produk Anda sesuai hasil validasi yang telah Anda dapatkan.